Kajian Yuridis Pengadaan Barang dan Jasa yang Bersumber dari Pinjaman Luar Negeri

Authors

DOI:

https://doi.org/10.37893/jbh.v13i1.712

Keywords:

Efesiensi, Pengadaan Barang dan Jasa Pemerintah, Pinjaman Luar Negeri

Abstract

Efisiensi dalam penyediaan barang baik yang bersumber dari APBN maupun dana international loan dapat dicapai melalui regulasi procurement yang berlaku baik yang standar internasional maupun nasional. Permasalahan dalam penelitian ini adalah bertujuan untuk mengetahui implementasi, hambatan dan penyelesaian terkait pengadaan barang dan jasa dalam pekerjaan konstruksi yang bersumber pinjaman luar negeri. Penelitian ini menggunakan metode yuridis normatif dengan pendekatan peraturan perundang-undangan. Untuk mendapatkan solusi dari permasalahan tersebut artikel ini menggunakan sumber hukum primer dan sekunder serta bahan pustaka. Hasil penelitian ini adalah mencari titik temu dari perbedaan sistem hukum tersebut dengan harmonisasi aturan serta melibatkan badan audit independen dan meningkatkan partisipasi aktif masyarakat dalam pengawasan proyek konstruksi yang dibiayai oleh pinjaman luar negeri. Kendala utama dalam pengadaan barang dan jasa pekerjaan konstruksi menggunakan pembiayaan dari pinjaman luar negeri adalah pada kecenderungan penggunaan perjanjian atau kesepakatan pinjaman dengan poin-poin kesepakatan yang tidak sejalan dengan peraturan perundang-undangan pengadaan barang dan jasa di Indonesia. Kendala tersebut misalnya berupa penggunaan syarat kerahasiaan dalam perjanjian pinjaman luar negeri yang bertentangan dengan prinsip transparansi.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Arifin, A. S. R. (2020). Analisis Pelaksanaan E-Tendering Jasa Konstruksi Berdasarkan Prinsip-Prinsip Pengadaan Barang dan Jasa di Perguruan Tinggi. Cived, 7(1), 36. https://doi.org/10.24036/cived.v7i1.108428

Ashari Abd. Asis Betham, Nasrun Hipan, F. F. (2019). Analisis Yuridis Prosedur Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah serta Perlindungan Hukum Terhadap Pelaku Pengadaan Barang dan Jasa. Jurnal Yustisiabel, 3(2), 191. https://doi.org/10.32529/yustisiabel.v3i2.398

Basuki, R. M. P. A. (2020). Penerapan Persyaratan Bangunan Hijau Dalam Kontrak Pengadaan Jasa Konstruksi. Universitas Airlangga Surabaya.

Hayam, D., Chamsudi, M., Setyarto, A., Rahardjo, S., Sectio, D. I., Bijaksana, G., Faturachman, M. R., Transportasi, I., Trisakti, L., Pengembangan, B., Daya, S., Energi, M., & Daya, D. S. (2021). Efektivitas dan Efisiensi e-Procurement Pengadaan Barang Konstruksi. Jurnal Sistem Transportasi & Logistik, 1(2), 72–77. https://journal.itltrisakti.ac.id/index.php/jstl

KBBI. “Pengadaan.” kbbi.kemendikbud.go.id. Diakses 9 November 2023.

Kurniati, G. (2017). Akibat Hukum Pelanggaran Prosedur Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah dan Perlindungan Hukum Terhadap Organisasi Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah. Jurnal Hukum Positum, 1(2), 311–327.

Oswaldo, I. G. (2023). 5 Proyek China di Indonesia dengan Nilai Fantastis. detikfinance, Diakses 7 November 2023. https://finance.detik.com/infrastruktur/d-6566159/5-proyek-china-di-indonesia-dengan-nilai-fantastis.%0A%0A

Pane, M. D. (2017). Aspek Hukum Pengadaan Barang dan Jasa Pemerintah, Suatu Tinjauan Yuridis Peraturan Pengadaan Barang dan Jasa Pemerintah. Jurnal Media Hukum, 24(2), 147–155.

Peraturan Pemerintah Nomor 10 Tahun 2011 tentang Tata Cara Pengadaan Pinjaman Luar Negeri dan Penerimaan Hibah.

Peraturan Presiden Nomor 16 Tahun 2018 tentang Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah.

Peraturan Presiden Nomor 12 Tahun 2021 tentang Perubahan Atas Peraturan Presiden Nomor 16 Tahun 2018 tentang Pengadaan Barang dan Jasa Pemerintah.

Pladson, K. (2021). “Pinjaman Gelap Cina Bebani Negara Berkembang.” DW, 1 Diakses 7 November 2023.

Purnama, A. W. (2022). Kajian Pembiayaan Infrastruktur Pelabuhan Patimban Jawa Barat. Jurnal Manajemen Logistik dan Transportasi, 8(1), 1–12. https://eprint.ulbi.ac.id/1511/1/Volume%208%20No.1%20-%20Artikel%201%20Anggi.pdf

Sheyla Nichlatus Sovia, Abdul Rouf Hasbullah, A. A., Mustakim, Setiawan, Mochammad Agus Rachmatulloh, P., Rais, Moch Choirul Rizal, Fatimatuz Zahro’, R. D., Muhammad Fajar Sidiq Widodo, Rezki Suci Qamaria, D., & Kamil, H. (2022). Ragam Metode Penelitian Hukum (M. C. Rizal & Pembaca (Eds.); Issue 1). Lembaga Studi Hukum Pidana.

Sucahyono, H. (2020). Alternatif Pembiayaan Infrastruktur Sektor PUPR (Juli-Agustus). PUPR.

Susanti, I., & Murniati, S. (2018). Analisis Yuridis Terhadap Aspek Hukum Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah Beserta Akibat Hukumnya Juridical Analysis of the Legal Aspects of the Government Procurement and Their Legal Consequences. Sigmu-Mu, 10(2), 12.

Vini Angeline, Sri Lestariningsih, B. S. (2019). Pertanggungjawaban Pidana Dalam Proses Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah Yang Berbasis Sistem E-Procurement. Dalam Fakultas Hukum Universitas Brawijaya.

Downloads

Published

2024-07-18

How to Cite

Priatmoko, M., Suartini, S., Fuad, F., & Machmud, A. (2024). Kajian Yuridis Pengadaan Barang dan Jasa yang Bersumber dari Pinjaman Luar Negeri. Binamulia Hukum, 13(1), 165–176. https://doi.org/10.37893/jbh.v13i1.712